Total Tayangan Halaman

Kamis, 08 September 2011

Tips - Tips Mengisi Waktu Sore 

Waktu sore merupakan waktu yang santai. Dengan waktu yang santai, terkadang kita dapat muncul suatu gagasan untuk melakukan sesuatu. Maka dengan waktu santai ini kita dapat melakukan:
1. Menonton Televisi
Sudah tak asing lagi pada sore hari kita menonton televisi. Dengan berbagai acara yang ditawarkan serta berbagai jaringan yang tersedia.
2. Bermain
Dengan bermain ringan, entah dengan saudara maupun teman kita dapat melakukan sesuatu yang menyenangkan.
3. Baca Buku
Tak ada kata tanpa hari dengan membaca. Wawasan akan segera mengalir kepada memori kita. Ada pepatah, Buku adalah jendela. Dengan semakin banyak kita membaca, membuat kita semakin sukses.
4. Tiduran
Tidur merupakan hal yang paling menyenangkan. Dengan tidur, kita dapat memperbaiki mood, mengisi tenaga yang telah digunakan dalam aktivitas.
5. Mendengarkan Musik
Selain tidur, mendengarkan musik dapat pula memperbaiki mood. Keadaan kita terasa lebih santai.

Selain ini, tentu masih banyak yang dapat dilakukan pada waktu sore. Semoga tulisan kecil ini dapat memberikan suatu ide baru bagi Anda untuk mengisi waktu sore Anda yang indah. :)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar